Senin, 22 Juni 2015

Helping a Mother

Source : 1100+ ISLAMIC STORIES
Author : Anacdotes of Ahlul Bayt (a.s)
Website: http://anecdotesofahlulbayt.blogspot.in/

Helping a Mother (Menolong Seorang Ibu)

It is reported that certain slaves from Bahrain came to the Holy Prophet (S) making a line before him. Among them, there was a woman who was crying. The Holy Prophet (S) said, “why are you crying?” The woman answered, “I had a son sold to Banu-‘Abs. The Holy Prophet (S) asked, “Who sold him?” the woman said, “Abu-Usayd al-Ansari did.”

Diberitakan bahwa beberapa budak dari Bahrain datang kepada Baginda Nabi (S) membuat sebuah barisan didepan beliau. Diantara mereka, ada seorang wanita yang sedang menangis. Baginda Nabi (S) berkata, “Mengapa engkau menangis?” Wanita itu menjawab, “Aku mempunyai seorang anak laki-laki yang dijual pada Banu-‘Abs. Baginda Nabi (S) menanyakan, “Siapa yang menjualnya?” wanita itu berkata “Abu-Usayd al-Ansari yang menjualnya.”

Furious, the Holy Prophet said to Abu-Usayd Ansari, “Get on the horse and return her son as you have sold him.” The man got on the horse and after some time returned him.

Dengan geram, Baginda Nabi berkata kepada Abu-Usayd Ansari, “Pacu kuda itu dan kembalikan anak laki-lakinya meskipun engkau sudah menjualnya.” Abu-Usayd Ansari memacu kuda itu dan setelah beberapa waktu lalu mengembalikannya.

The Holy Prophet (S) said, “Whoever separates a mother and her children, Allah almighty will separate him from his friends.” The Holy Prophet (S) has also said, “Never go to the nest birds at night nor scaring them from their nests, for night is a time of rest for them.” (Da’aim al-Islam: 60/2, H 162)

Baginda Nabi (S) berkata, “Barangsiapa memisahkan seorang ibu dan anak-anaknya, Allah Yang Mahakuasa akan memisahkan dia dari teman-temannya.” Baginda Nabi (S) juga mengatakan, “Jangan pernah pergi ke sarang burung-burung pada malam hari, tidak menakuti mereka dari sarang-sarang mereka, karena malam adalah waktu istirahat untuk mereka.” (Da’aim al-Islam: 60/2, H 162)

Reference: Ahlalbayt TheCelestial Beings On The Earth

Catatan Tambahan : Bismillahirrohmaanirrohiim. Alan Nabi Wa Aali Sholawat. Terima kasih dengan adanya e-book 1100+ islamic stories. e-book ini adalah cerita-cerita dalam bahasa inggris, disana terdapat 1174 cerita islam. Dengan tiada bermaksud mengubah isi sepatah katapun dari cerita, maka apabila atau sebarang tentu disana terdapat kesalahan dalam penerjemahan kedalam bahasa indonesia ini, dengan itu saya menyampaikan rasa mohon maaf yang sebesarnya. Agar kiranya bila ada kekurangan, pembaca harap memaklumi sehingga tidak akan mengurangi makna asli dari kisah sebenar dalam versi bahasa inggris. pintu koreksi terbuka luas. semoga tulisan ini bermanfaat dimana akan memberikan pengetahuan, pembelajaran, dan motivasi.

Tidak ada komentar: